Ruam pada popok kerap kali terjadi pada si kecil yang menggunakannya. Penyebabnya sendiri bisa beragam. Namun jangan khawatir, karena ada obat ruam popok pada bayi yang bisa Anda gunakan untuk mengatasinya. Dengan begitu, si kecil bisa kembali seperti sedia kala dan juga nyaman saat menggunakan popok.
Penyebab Ruam Popok pada Bayi
Penyebab umum ruam yang terjadi pada anak-anak yaitu karena bagian kulit si kecil lembab. Bagian kulit si kecil yang lembab bisa menyebabkan timbulnya ruam kulit yang tentunya akan membuat si kecil menjadi merasa tidak nyaman.
Kulit yang lembab ini bisa terjadi karena sistem penyerapan pada popok kurang maksimal. Pasalnya,penyerapan yang kurang maksimal membuat kulit si kecil menjadi lembab karena cairan menempel pada kulit ketimbang masuk ke dalam popok.
Jenis ruam popok pada bayi juga tergolong sangat beragam. Area yang sering mengalami ruam popok yaitu seperti bokong, selangkangan, lipatan paha hingga kulit pinggang. Ruam juga menyebabkan gatal dan perih jika tidak cepat ditangani.
Selain karena lembab, bisa juga karena popok yang terlalu ketat. Penggunaan popok yang terlalu ketat ini bisa mengakibatkan ruam pada kulit si kecil.
Ruam juga bisa muncul karena bakteri dan jamur. Jika bakteri dan jamur ini sudah berkembang, maka ruam akan membuat gatal dan kulit si kecil lebih memerah. Maka dari itu harus segera diatasi.
Obat Ruam Akibat Popok
Terkait obat yang bagus untuk mengatasi ruam, Anda bisa meng konsultasikan dengan dokter. Karena penanganan ruam dengan obat harus melibatkan ahli di bidangnya.
Meski begitu, Anda bisa merawat ruam tersebut agar menjadi lebih ringan. Berikut adalah cara merawat ruam bayi yang diakibatkan oleh popok.
Kurangi penggunaan air hangat saat memandikan si kecil.
Keringkan bayi setelah mandi hingga benar-benar kering agar kulitnya tidak lembab.
Area bokong bayi harus benar-benar kering sebelum Anda menggunakan popok pada si kecil.
Ruting mengganti popok minima 3 hingga 4 jam sekali.
Jangan lupa untuk memilih popok yang tepat, yaitu MAKUKU yang merupakan salah satu produk popok yang mencegah anti ruam. Itu artinya, selain obat ruam popok pada bayi, MAKUKU juga sangat penting karena punya fitur menarik untuk si kecil.
No comments:
Post a Comment