Strategi komunikasi masih tetap dianggap sebagai perpanjangan tangan para perencana perintah dan juga fungsi utamanya yaitu untuk mendapatkan dukungan masyarakat dan partisipasi mereka terhadap pelaksaan rencana-rencana,dari pendapat ini rogers menjelaskan bahwa setiap pembangunan di dalam suatu bangga yang memegang peran sangat penting, dikarenakan perintah dalam melancarkan kominikasi sangat perlu memperhatikan strategi apa yang dapat digunakan untuk menyampaikan suatu pesan,sehingga efek yang diharapkan sesuai dengan harapan.
Banyak para ahli komunikasi terutama di Negara-negara berkembang mempunyai perhatian yang sangat besar terhadap Strategi komunikasi dalam hubungannya dalam penguatan suatu pembangunan nasional di Negara-negara, focus perhatian yang ini memang sangatlah penting karena efektifitas komunikasi bergantung pada Strategi komunikasi yang digunakan.
Strategi terbaik,sevara makro (panned multimedia strategy) mempunyai dua fungsi yaitu, menyebarluaskan suatu pesan komunikasi yang bersifat informative,persuasive,dan intruktif secara sistematik kepada sasaran agar mendapat suatu hasil yang maksimal,dan fungsi selanjutnya ialah menjembatani ‘’cultural gap’’ akibat kemudahan yang diperolehnya dan kemudahan dioperasianalkannya media massa yang begitu sangat ampuh,yang jika dibiarkan akan bisa merusak nilai-nilai budaya.
Strategi pda dasarnya adalah suatu perencanaan ataupun planning dan menejemen untuk mencapai suatu target atau tujuan,namun untuk mencapai tujuan tersebut,strategi tidak akan berfungsi sebagai peta jalan yang menunjukan arah saja,melainkan harus menunjukan bagaimana strategi operasionalnya.
Demikian Strategi komunikasi merupakan panduan dari suatu perencanaan komunikasi (communication manegent) untuk mencapai tujuan untuk mencapai suatu tujuan tersebut Strategi komunikasi harus bisa menunjukan bagai mana operasionalnya secara taktik harus dilakukan,dalam artian bahwa pendekatan(approach) bisa berbeda-beda tergantung pada situasi dan kondisi.
Untuk bagusnya Strategi komunikasi, maka segala sesuatu harus dipertautkan dengan komponen-komponen yang merupakan jawaban terhadap pertanyaan yang sudah di rumuskan (Who says what in which chanel to whom with what effect?) atau siapa mengatakan apa dengan cara apa kepada siapa dengan efek bagaimana.
Para ahli komunikasi sependapat bahwa dalam melancarkan suatu komunikasi lebih mempergunakan pendekatan yang disebut A-A procedure atau attention action procedure, jadi proses perubahan sebagai efek komunikasi melalui tahapan yang dimulai dengan membangkitkan suatu perhatian.
No comments:
Post a Comment